lifestyle-people.com - film kungfu terbaik

Film Kungfu Terbaik Bagi Kalian Penggemar Action

Lifestyle-people.com – Sebuah film bisa dibuat karena terinspirasi dari banyak hal yang terjadi dan menjadi fenomena di dunia ini, kungfu termasuk salah satunya. Kungfu merupakan aliran bela diri yang sangat terkenal di Asia, terutama di kawasan China, Taiwan, dan Hongkong. Tidak heran jika film kungfu terbaik pun kebanyakan berasal dari ketiga daerah tersebut.

Film Kungfu Terbaik Sepanjang Masa Bagi Kalian Penggemar Action

Kalau kamu ngaku pria maskulin yang suka dengan film tema bela diri, wajib nonton film-film yang masuk dalam daftar film bertema kungfu terbaik sepanjang masa di bawah ini! Baca juga film terbaru 2020

IP MAN

lifestyle-people.com - film kungfu terbaik

China bisa dibilang kiblatnya kungfu. Tidak heran jika di negara ini lahir ahli kungfu legendaris. Salah satunya adalah Donnie Yen. IP MAN merupakan film kungfu terbaik yang terinspirasi dari kisah nyata yang diperankan oleh Donnie Yen. Film ini berkisah tentang IP MAN, seorang ahli bela diri yang diberi tugas untuk menjaga tanah kelahirannya dari penjajahan Jepang. Setting film ini berada di sekitar tahun 30-an.

IP MAN merupakan sosok guru yang hebat dalam bertarung. Kehebatannya tersebut membuat tentara Jepang takjub dan ingin memperkerjakannya, tapi ditolaknya. Selanjutnya, IP MAN justru meninggalkan China dan pergi ke Hong Kong.

Hal paling menarik dari film kungfu adalah penonton akan disuguhi adegan bertarung yang seru dengan tanpa alat senjata, melainkan dengan seni bela diri yang menarik. Jika kamu mencari film kungfu terbaik, ketiga judul film di atas recommended untuk ditonton. Atau jangan-jangan kamu pernah menontonnya?

The Way of The Dragon

lifestyle-people.com - film kungfu terbaik

Bruce Lee adalah sosok paling fenomenal dan legendaris kungfu. The Way of The Dragon merupakan salah satu film kungfu terbaik sepanjang masa yang recommended ditonton, karena selain disutradarai oleh Bruce Lee, di film ini pun kamu akan melihat kelincahan dan ketangkasan seorang raja kungfu tersebut.

Baca Juga :  Menjelajahi Tempat Nongkrong Kekinian di Depok

Alur ceritanya sendiri berkisah tentang seorang ahli bela diri (Bruce Lee) yang sedang berkunjung ke Roma untuk tujuan membantu sepupunya yang sedang dipaksa untuk menjual rumahnya dengan harga yang sangat murah oleh sebuah bos sindikat dan seminar beladiri dari Jepang dan Eropa. Baca juga film thailand romantis – Kisah selanjutnya, kamu akan disuguhi duel seru antara Bruce Lee dengan beberapa seniman bela diri, termasuk Colt yang merupakan seorang ahli bela diri Amerika.

Once Upon A Time In China

lifestyle-people.com - film kungfu terbaik

Selain Bruce Lee, ada lagi jagoan kungfu fenomenal China bernama Wong Fei Hung. Once Upon A Time in China yang diperankan oleh Wong Fei Hung ini termasuk salah satu film kungfu terbaik sepanjang masa. Simak juga film romantis thailand. Nyatanya, meskipun film tersebut rilis di tahun 1991, sampai sekarang banyak orang yang tidak bosan untuk menontonnya lagi.

Wong Fei memiliki keahlian mumpuni dalam memainkan sebatang kayu yang ia jadikan sebagai senjata duelnya. Suatu saat, ia ditugaskan untuk melawan tirani bangsa Eropa yang telah menggunakan senjata api. Mampukan ia memenangkan pertarungan dan mengusir bangsa Eropa dengan kemampuan bela diri dan sebatang kayu?

 

Baca Juga : 3 Film Kerajaan Terbaik Kelas Dunia yang Paling Populer

Scroll to Top